Label

Minggu, 20 November 2011

Mancing di Sungai

Sering kita melihat orang yang sedang memancing di pinggiran sungai.Bahkan kita suka melihat bukan hanya satu atau dua orang saja tapi banyak. Mungkin dalam hati anda bertanya dapat ga ya ikanya..??
Dapat dan engaknya tergantung keberungtungan c pemancing itu sendiri. Karena dalam memaning faktor keberungtungalah yang paling menentukan dapat dan enggaknya..
Kalau kita mau mancing di sungai ada hal hal yang harus kita perhatikan.. Selain kelengkapan mancing itu sendiri, kita juga harus memperhitungkan keselamatan diri kita sendiri.. 
Enggak ada salahnya kita berpakaian lengkap pake celana panjang dan jaket dan yang lebih penting lagi sepatu..Kalau ada pake sepatu boot/AP sangat di sarankan {berdasarkan pengalaman}jangan lupa jas hujan karena sekarang musim penghujan..
Apa lagi kalau kita mau mancing di sungai di malam hari..Kita harus bawa alat penerangan dan kita harus memilah lokasi yang sekiranya aman.. Carilah lokasi yang mudah untuk kita berlari menghindar kalau terjadi hal hal yang tidak kita inginkan..Hal yang harus jadi perhatian ekstra luapan air sungai yang kadang kadang terjadi secara tiba tiba..
Memang mancing di sungai tidak perlu modal yang besar tapi cukup beriko..
Sebaiknya kalau kita mau mansing di malam hari jangan sendirian..Ajaklah sesama mania mancing tujuanya meminimalkan resiko..Sesama pemancing bisa saling mengingatkan kalau ada hal hal yang tidak di inginkan..
Mancing di sungai membawa kepuasan tersendiri..Sensasinya beda dengan mancing di kolam..Apalagi kalau bisa mendapatkan ikan walau enggak dapatpun tetap merasa puas..
Aneh ya...??
Mungkin karena terlanjur hooby..
Dan kalau anda tidak percaya coba buktikan saja sendiri...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar